Luis Enrique soal Angkat Trofi di Laga Perdana 2025
Paris Saint-Germain merebut gelar juara Piala Super Prancis di Qatar selepas menaklukkan Monaco 1-0 lewat gol dramatis. Simak yang disampaikan Luis Enrique tentang pencapaian tersebut di awal tahun.
.