Timnas Indonesia dan 5 Negara Berkekuatan Terlemah di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jalan Super Terjal | OneFootball

Timnas Indonesia dan 5 Negara Berkekuatan Terlemah di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jalan Super Terjal | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·27 Juni 2024

Timnas Indonesia dan 5 Negara Berkekuatan Terlemah di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jalan Super Terjal

Gambar artikel:Timnas Indonesia dan 5 Negara Berkekuatan Terlemah di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jalan Super Terjal

Advertisement

Skuad arahan Shin Tae-yong itu jadi satu di antara 18 tim yang lolos ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Thom Haye dkk. masuk Pot 6 atau kategori tim lemah di antara peserta lainnya.


Video OneFootball


Itu terjadi lantaran Timnas Indonesia menduduki posisi ke-134 peringkat FIFA. Mereka jadi tim terlemah kedua di antara 18 tim yang akan bertarung di putaran ketiga nanti.

Adapun undian putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan dilakukan di Kuala Lumpur, Malaysia, pada Kamis, 27 Juni 2024.

Sedangkan, pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang menurut jadwal akan dimulai pada 5 September 2024 dan berakhir pada 10 Juni 2025, akan dibagi menjadi tiga grup, yang masing-masing berisikan enam tim.

Bola.com merangkum lima negara dengan kekuatan terlemah dalam persaingan putaran ketiga nanti, kecuali Timnas Indonesia. Total ada enam negara yang masuk pot 5 dan 6. Simak ulasannya.

Lihat jejak penerbit