Setelah Everton dan Nottingham Forest, Chelsea Bakal Kena Pengurangan Poin? | OneFootball

Setelah Everton dan Nottingham Forest, Chelsea Bakal Kena Pengurangan Poin? | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.net

Bola.net

·27 April 2024

Setelah Everton dan Nottingham Forest, Chelsea Bakal Kena Pengurangan Poin?

Gambar artikel:Setelah Everton dan Nottingham Forest, Chelsea Bakal Kena Pengurangan Poin?

Bola.net - Ada kabar buruk datang bagi Chelsea. Klub asal London Barat itu berpotensi terkena sanksi pengurangan poin oleh Premier League.

Di musim 2023/2024 ini, Premier League lagi ketat mengenai keuangan klub. Mereka menerapkan aturan Profit and Sustainability Regulations (PSR) untuk menjaga klub-klub dari kebangkrutan.


Video OneFootball


Musim ini sudah ada dua klub EPL yang melanggara aturan PSR tersebut. Mereka adalah Everton dan Nottingham Forest, di mana kedua tim ini dihukum pengurangan poin atas pelanggaran mereka.

Lihat jejak penerbit