Mengulas Kiper Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026: Maarten Paes Tunda Debut? | OneFootball

Mengulas Kiper Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026: Maarten Paes Tunda Debut? | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·18 Mei 2024

Mengulas Kiper Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026: Maarten Paes Tunda Debut?

Gambar artikel:Mengulas Kiper Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026: Maarten Paes Tunda Debut?

Bola.com, Jakarta - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, membuat kejutan saat memanggil dua penjaga gawang untuk menghadapi dua laga putaran kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Dua nama kiper yang dipanggil Shin Tae-yong tersebut dirilis PSSI dalam 22 pemain Timnas Indonesia yang akan menghadapi Irak dan Filipina, pada laga penentuan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.


Video OneFootball


Advertisement

Skuad Garuda akan terlebih dahulu menghadapi Irak di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, pada 6 Juni 2024. Adapun duel melawan Filipina berlangsung di tempat yang sama pada 11 Juni 2024.

Menariknya, hanya ada dua kiper yang dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia. Yang mengejutkan, tak ada kiper naturalisasi yang baru saja menjadi WNI. Berikut Bola.com menyajikan ulasannya.

Lihat jejak penerbit