Mengenal Tommy St. Jago, Dean James, dan Neraysho Kasanwirjo, Tiga Calon Pemain Timnas Indonesia Terbaru | OneFootball

Mengenal Tommy St. Jago, Dean James, dan Neraysho Kasanwirjo, Tiga Calon Pemain Timnas Indonesia Terbaru | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·8 Juli 2024

Mengenal Tommy St. Jago, Dean James, dan Neraysho Kasanwirjo, Tiga Calon Pemain Timnas Indonesia Terbaru

Gambar artikel:Mengenal Tommy St. Jago, Dean James, dan Neraysho Kasanwirjo, Tiga Calon Pemain Timnas Indonesia Terbaru

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia siap bertarung habis-habisan di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Berada di Grup C, Indonesia tak hanya mengincar poin penuh lawan utamanya, Arab Saudi, tapi juga dari Jepang, Australia, China, dan Bahrain

Arab Saudi merupakan pertama yang akan merasakan keangkeran Indonesia yang kini dijejali segudang pemain naturalisasi asal Eropa. Jay Idzes dan kawan-kawan akan bertandang ke Arab Saudi pada 5 September dan sudah tak sabar membuat kejutan di sana.


Video OneFootball


Kemenangan pada laga perdana sangat penting karena hanya itu yang bisa memotivasi tim asuhan Shin Tae-yong untuk melaju ke putaran final Piala Dunia 2026 yang rencananya bakal mentas di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) terus mempersiapkan armada tempurnya dengan cara terus memburu amunisi-amunisi nan mumpuni di semua lini via program naturalisasi.

Terbaru, PSSI sukses mendapatkan senjata muda yang masih berusia 18 tahun, Jens Raven. Wonderkid Dordrecht U-21, Belanda, ini belum lama menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) dan diproyeksikan untuk memperkuat Timnas Indonesia U-19 di ajang Piala AFF U-19 2024 serta kualifikasi putaran ketiga nanti.

Kini, PSSI tengah membidik sedikitnya tiga pemain lainnya untuk segera diangkut ke Jakarta dan dijadikan WNI untuk kemudian diserahkan kepada pelatih Shin Tae-yong.

Siapa saja ketiganya? Kenalan yuk:

Lihat jejak penerbit