sportstars.id
·7 Mei 2023
Liverpool Hajar Brentford di Anfield, Tekan MU Rebutan Tiket Liga Champions

In partnership with
Yahoo sportssportstars.id
·7 Mei 2023
Penyerang Liverpool Mohamed Salah dihadang Rico Henry (photographer : REUTERS)
Bek Liverpool Virgil van Dijk berduel dengan striker Brentford Ivan Toney (photographer : REUTERS)
Striker Brentford Ivan Toney melepaskan tendangan bebas (photographer : REUTERS)
LIVERPOOL - Gol Mohamed Salah di awal babak pertama cukup memberikan kemenangan 1-0 bagi Liverpool atas Brentford pada laga Liga Primer di Stadion Anfield, Liverpool, Sabtu (6/5/2023). Kemenangan ini memberikan tekanan pada rival sengit Manchester United dalam perburuan tiket Liga Champions musim depan.
Kemenangan keenam berturut-turut di Liga Primer membuat tim Merseyside berada di posisi kelima dengan 62 poin, satu poin di belakang Man United yang berada di urutan keempat, tetapi Setan Merah memiliki dua pertandingan lebih banyak dari Liverpool. Brentford berada di urutan kesembilan dengan 50 poin.
Langsung