Kondisi Pratama Arhan Diungkap Jelang Pemanggilan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Mental dan Psikologis Tidak Goyang | OneFootball

Kondisi Pratama Arhan Diungkap Jelang Pemanggilan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Mental dan Psikologis Tidak Goyang | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·23 Agustus 2024

Kondisi Pratama Arhan Diungkap Jelang Pemanggilan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Mental dan Psikologis Tidak Goyang

Gambar artikel:Kondisi Pratama Arhan Diungkap Jelang Pemanggilan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Mental dan Psikologis Tidak Goyang

Bola.com, Jakarta - Manajer Timnas Indonesia, Sumardji, mengungkapkan kondisi terbaru Pratama Arhan pasca-didera permasalahan rumah tangga dengan istrinya, Azizah Salsha.

Sumardji memastikan bahwa Arhan tetap akan dipanggil Timnas Indonesia untuk dua pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.


Video OneFootball


Advertisement

Timnas Indonesia, yang tergabung dalam Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, akan lebih dulu menantang Arab Saudi di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, pada 5 September 2024.

Lima hari berselang, tim berjulukan Garuda itu bakal meladeni perlawanan Timnas Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat.

Lihat jejak penerbit