Jepang Nafsu Kejar Gelar Kelima di Piala Asia, Timnas Indonesia Bisa Jadi Korban | OneFootball

Jepang Nafsu Kejar Gelar Kelima di Piala Asia, Timnas Indonesia Bisa Jadi Korban | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·9 Januari 2024

Jepang Nafsu Kejar Gelar Kelima di Piala Asia, Timnas Indonesia Bisa Jadi Korban

Gambar artikel:Jepang Nafsu Kejar Gelar Kelima di Piala Asia, Timnas Indonesia Bisa Jadi Korban

Pemain Jepang merayakan kemenangan atas Thailand pada laga uji coba di Stadion Nasional Jepang, Tokyo, Senin (1/1/2023). Hasil tersebut membuat Timnas Indonesia yang nanti satu grup dengan Jepang harus waspada dan mempersiapkan tim lebih baik di Piala Asia nanti. (AP Photo/Shuji Kajiyama)

Bola.com, Doha - Timnas Jepang nafsu mengejar gelar kelima di Piala Asia. Oleh sebab itu, Timnas Indonesia bisa menjadi korban.


Video OneFootball


Jepang tergabung dalam Grup D Piala Asia 2023 bersama Timnas Indonesia, Timnas Irak, dan Timnas Vietnam.

Sepanjang sejarah Piala Asia, Jepang sudah empat kali keluar sebagai juara. Tim berjulukan Samurai Biru itu merengkuhnya pada 1992, 2000, 2004, dan 2019.

Lihat jejak penerbit