sportstars.id
·22 Februari 2023
In partnership with
Yahoo sportssportstars.id
·22 Februari 2023
JAKARTA - Daftar juara Liga Prancis dari tahun ke tahun menjadi informasi menarik untuk diulas. Liga sepak bola tertinggi di tanah Prancis ini sudah memasuki pekan ke-24 dimana Paris Saint - Germain menjadi pemuncak klasemen sementara musim 2022/2023.
Pada musim 2021/2022 Paris Saint - Germain berhasil menjadi juara Liga Prancis dengan poin 86. Dimana PSG memiliki catatan poin yang terpaut jauh dari Marseille yang berada di urutan kedua dengan 71 poin.
Liga Prancis sejak pertama kali didirikan pada tahun 1932 menjadi panggung sepak bola paling bergengsi di Prancis. Sejak musim 2002/2003 Liga 1 diikuti oleh 20 tim dengan prestasi terbaik, dimana 3 tim terbawah akan terdegradasi ke kasta kedua.
Sejauh ini Paris Saint Germain adalah klub paling banyak menjadi juara yakni sebanyak 10 kali dan 9 kali runner - up. Disusul AS Saint Etienne yang juga memiliki 10 gelar juara dengan torehan 3 gelar runner - up.
Berikut Sportstars.id akan mengulas daftar juara daftar juara Liga Prancis dari tahun ke tahun;
1932–33 Olympique Lillois 1933–34 Sète 1934–35 FC Sochaux-Montbéliard 1935–36 Paris ! RCF Paris 1936–37 Olympique de Marseille 1937–38 FC Sochaux-Montbéliard 1938–39 Sète 1945–46 Lille OSC 1946–47 Roubaix–Tourcoing 1947–48 Olympique de Marseille 1948–49 Stade de Reims 1949–50 Girondins de Bordeaux 1950–51 OGC Nice 1951–52 OGC Nice 1952–53 Stade de Reims 1953–54 Lille OSC 1954–55 Stade de Reims 1955–56 OGC Nice 1956–57 AS Saint-Étienne 1957–58 Stade de Reims 1958–59 OGC Nice 1959–60 Stade de Reims 1960–61 AS Monaco 1961–62 Stade de Reims
Langsung
Langsung
Langsung