Bola.com
ยท2 Maret 2025
4 Pemain Jebolan Liga 2 yang Layak Jadi Rebutan Klub Kasta Tertinggi: Bekas Anak Asuh Shin Tae-yong Gacor dan Jadi Top Scorer!

In partnership with
Yahoo sportsBola.com
ยท2 Maret 2025
Bola.com, Jakarta - Sejumlah pemain yang sukses bersinar bersama klub-klub Pegadaian Liga 2 2024/2025 tampaknya menjadi komoditas transfer yang panas karena bakal jadi rebutan klub-klub BRI Liga 1 musim depan.
Setidaknya, ada beberapa nama pemain yang berhasil mencuri perhatian setelah menampilkan aksi-aksi gemilang bersama klubnya sepanjang bergulirnya Pegadaian Liga 2 2024/2025. Mereka patut menjadi incaran klub-klub kasta tertinggi.
Salah satu nama di antaranya yakni bekas anak asuh Shin Tae-yong. Performanya di kasta kedua memang terhitung menggigit hingga akhirnya mendapatkan status sebagai Top Scorer alias pencetak gol terbanyak musim ini.
Selain itu, masih ada para pemain lainnya yang tampil sangat mengesankan sepanjang musim ini. Jika melihat kualitasnya, mereka tentu layak untuk direkrut klub-klub kasta tertinggi. Berikut Bola.com menyajikan ulasannya.