10 Komentar Unik Berisi Pemberi Semangat untuk Timnas Indonesia Agar Tak Minder Bersaing di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 | OneFootball

10 Komentar Unik Berisi Pemberi Semangat untuk Timnas Indonesia Agar Tak Minder Bersaing di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·27 Juni 2024

10 Komentar Unik Berisi Pemberi Semangat untuk Timnas Indonesia Agar Tak Minder Bersaing di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026

Gambar artikel:10 Komentar Unik Berisi Pemberi Semangat untuk Timnas Indonesia Agar Tak Minder Bersaing di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia bergabung di grup yang disebut-sebut 'panas bak di neraka' pada putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Pada pengundian yang berlangsung di Kuala Lumpur, Malaysia, hari ini, Tim Merah Putih bergabung dengan lima negara yang berada di ranking 100 besar dunia.

Pasukan Shin Tae-yong bergabung di Grup C bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain dan Tiongkok. Pada laga pembuka, Timnas Indonesia akan melakoni pertarungan tandang ke markas Arab Saudi, 5 September 2024.


Video OneFootball


Advertisement

Seperti diketahui, Grup A berisi Iran, Qatar, Uzbekistan, Uni Emirat Arab, Kirgistan dan Korea Utara. Sementara itu, Grup B terdiri dari Korea Selatan, Irak, Yordania, Oman, Palestina dan Kuwait.

Lihat jejak penerbit