Utak-Atik Peluang Timnas Indonesia U-16 Lolos ke Semifinal Piala AFF U-16 2024 sebagai Juara Grup A: Bisa Ketemu Malaysia | OneFootball

Utak-Atik Peluang Timnas Indonesia U-16 Lolos ke Semifinal Piala AFF U-16 2024 sebagai Juara Grup A: Bisa Ketemu Malaysia | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·26 juin 2024

Utak-Atik Peluang Timnas Indonesia U-16 Lolos ke Semifinal Piala AFF U-16 2024 sebagai Juara Grup A: Bisa Ketemu Malaysia

Image de l'article :Utak-Atik Peluang Timnas Indonesia U-16 Lolos ke Semifinal Piala AFF U-16 2024 sebagai Juara Grup A: Bisa Ketemu Malaysia

Bola.com, Solo - Timnas Indonesia U-16 selangkah lagi ke babak semifinal Piala AFF U-16 2024. Tim berjulukan Garuda Muda itu tinggal membutuhkan satu poin.

Untuk sementara, Timnas Indonesia U-16 memuncaki klasemen Grup A Piala AFF U-16 dengan enam poin dari dua partai, disusul Timnas Laos U-16 di peringkat kedua lewat nilai yang sama.


Vidéos OneFootball


Advertisement

Sementara, Timnas Singapura U-16 menempati posisi ketiga dan Timnas Filipina U-16 sebagai juru kunci. Kedua negara sama-sama masih nihil poin.

Timnas Indonesia U-16 menjadi pimpinan Grup A Piala AFF U-16 2024 berkat unggul selisih gol. Garuda Asia mencatatkan 6-0. Sedangkan Laos mendulang U-16 5-1.

À propos de Publisher