Punya Kedalaman Skuad, Vietnam dan Filipina Jadi Tim yang Paling Diwaspadai Timnas Indonesia di Fase Grup Piala AFF 2024 | OneFootball

Punya Kedalaman Skuad, Vietnam dan Filipina Jadi Tim yang Paling Diwaspadai Timnas Indonesia di Fase Grup Piala AFF 2024 | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·24 novembre 2024

Punya Kedalaman Skuad, Vietnam dan Filipina Jadi Tim yang Paling Diwaspadai Timnas Indonesia di Fase Grup Piala AFF 2024

Image de l'article :Punya Kedalaman Skuad, Vietnam dan Filipina Jadi Tim yang Paling Diwaspadai Timnas Indonesia di Fase Grup Piala AFF 2024

Bola.com, Jakarta - Piala AFF 2024 akan mulai digelar pada 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025. Negara-negara kontestan mulai mempersiapkan diri, saat masa persiapan hanya tinggal tersisa dua pekan lagi.

Persaingan di Grup B Piala AFF 2024 cukup mengundang perhatian, karena diisi oleh Timnas Indonesia yang sedang moncer. Timnas Indonesia tergabung di Grup B Piala AFF 2024 bersama Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos.


Vidéos OneFootball


Advertisement

Timnas Indonesia diprediksi bisa mengatasi para pesaingnya pada fase grup Piala AFF 2024. Meski demikian, tim lain bisa membuat kejutan.

Ada dua tim yang diprediksi menjadi pesaing terkuat Timnas Indonesia di babak penyisihan grup Piala AFF 2024. Ya, ada Vietnam dan Filipina yang secara kekuatan masih lebih di atas tim lain seperti Myanmar dan Laos.

Seperti apa gambaran kekuatan mereka? Simak ulasan singkat dan menarik dari Bola.com di bawah ini.

À propos de Publisher