3 Pilar Kunci Timnas Indonesia untuk Bungkam Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026: Lanjutkan Tren Positif Piala Asia U-23! | OneFootball

3 Pilar Kunci Timnas Indonesia untuk Bungkam Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026: Lanjutkan Tren Positif Piala Asia U-23! | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·11 mai 2024

3 Pilar Kunci Timnas Indonesia untuk Bungkam Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026: Lanjutkan Tren Positif Piala Asia U-23!

Image de l'article :3 Pilar Kunci Timnas Indonesia untuk Bungkam Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026: Lanjutkan Tren Positif Piala Asia U-23!

Bola.com, Jakarta - Usai menorehkan prestasi cemerlang di Piala Asia U-23 2024 dengan menempati posisi empat, kini Shin Tae-yong harus mempersiapkan Timnas Indonesia untuk melakoni partai kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Berstatus sebagai tuan rumah, Timnas Indonesia akan menjamu Irak dan Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta pada.


Vidéos OneFootball


Berdasarkan jadwal, duel kontra Filipina berlangsung dan 6 Juni dan lima hari berselang atau tepatnya 11 Juni giliran Filipina yang akan dijamu skuad Garuda.

Adapun saat ini, Indonesia yang tergabung di Grup F babak kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia bercokol di posisi kedua dengan torehan tujuh poin hasil dari dua kemenangan, satu imbang, dan satu lagi berakhir dengan kekalahan.

Kemenangan menjadi sangat penting, karena jika bisa mengalahkan Irak, maka Indonesia dipastikan melangkah ke babak ketiga dengan tabungan 10 poin.

À propos de Publisher