Wow! Marco Verratti Bakal Gabung Manchester United? | OneFootball

Wow! Marco Verratti Bakal Gabung Manchester United? | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.net

Bola.net

·15 August 2024

Wow! Marco Verratti Bakal Gabung Manchester United?

Article image:Wow! Marco Verratti Bakal Gabung Manchester United?

Bola.net - Satu lagi rumor transfer baru terkait Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu kini dikaitkan dengan mantan pemain Timnas Italia, Marco Verratti.

Seperti yang sudah diketahui, Verratti merupakan salah satu gelandang top di sepak bola Eropa. Ia disebut-sebut sebagai salah satu gelandang terbaik.


OneFootball Videos


Namun sejak tahun 2023 kemarin, Verratti merantau ke Qatar. Ia bergabung dengan klub Al-Arabi.

HITC melaporkan bahwa Verratti akan kembali ke Eropa di musim panas ini. Manchester United jadi salah satu klub yang jadi tujuannya.

View publisher imprint