Bola.net
·13 January 2024
Timnas Indonesia U-20 1-2 Bhayangkara FC, Radja Nainggolan 1 Assist

In partnership with
Yahoo sportsBola.net
·13 January 2024
Bola.net - Timnas Indonesia U-20 beruji coba dengan Bhayangkara FC di di Stadion Madya, Jakarta Pusat, Sabtu (13/1/2024). Melawan tim yang diperkuat Radja Nainggolan itu, Timnas Indonesia U-20 kalah 1-2.
Pertandingannya sendiri digelar tiga babak. Masing-masing babak berlangsung selama 40 menit.
Bhayangkara FC menurunkan banyak pemain pelapis. Alhasil, Timnas Indonesia U-20 unggul 1-0 terlebih dulu lewat gol Kadek Arel.
Pada paruh kedua, Mario Gomez selaku pelatih Bhayangkara FC merombak susunan pemainnya. Radja Nainggolan masuk. Namun, tim berjulukan The Guardians itu masih kesusahan untuk menyamakan kedudukan.
Di babak ketiga, Bhayangkara FC comeback lewat braceassist untuk gol kedua gelandang asal Uruguay tersebut.