Bola.net
·17 December 2023
Link Siaran Live Streaming Serie A Lazio vs Inter di Vidio

In partnership with
Yahoo sportsBola.net
·17 December 2023
Bola.net - Lazio akan menjamu Inter Milan di Olimpico pada pekan ke-16 Serie A 2023/2024. Pertandingan Lazio vs Inter ini akan kick-off Senin, 18 Desember 2023, jam 02:45 WIB, live di beIN 1 dan live streaming di Vidio.
Lazio dan Inter sama-sama baru dipastikan jadi runner-up di fase grup Liga Champions. Lazio lolos sebagai runner-up Grup E usai kalah 0-2 di markas Atletico Madrid, sedangkan Inter lolos sebagai runner-up Grup D setelah ditahan Real Sociedad 0-0.
Sekarang, Lazio dan Inter akan berduel di panggung Serie A. Kedua tim sama-sama membutuhkan kemenangan. Lazio ingin merangkak naik dari papan tengah, sedangkan Inter ingin tetap di puncak.
Pekan lalu, satu gol Mattia Zaccagni hanya cukup untuk memberi Lazio hasil imbang 1-1 di kandang Hellas Verona. Sebaliknya, Inter menang telak 4-0 atas Udinese melalui penalti Hakan Calhanoglu, serta gol-gol Federico Dimarco, Marcus Thuram, dan Lautaro Martinez.
1 dari 4 halaman
Liga Italia (c) Serie A
Kompetisi: Serie APertandingan: Lazio vs Inter MilanStadion: OlimpicoHari, tanggal: Senin, 18 Desember 2023Jam: 02.45 WIBLive: beIN 1Live streaming: VidioLink live streaming: Klik di sini
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
2 dari 4 halaman
5 Pertemuan Terakhir30-04-2023 Inter 3-1 Lazio (Serie A)27-08-2022 Lazio 3-1 Inter (Serie A)10-01-2022 Inter 2-1 Lazio (Serie A)16-10-2021 Lazio 3-1 Inter (Serie A)15-02-2021 Inter 3-1 Lazio (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir Lazio (M-M-M-S-K)29-11-23 Lazio 2-0 Celtic (Liga Champions)03-12-23 Lazio 1-0 Cagliari (Serie A)06-12-23 Lazio 1-0 Genoa (Coppa Italia)09-12-23 Verona 1-1 Lazio (Serie A)14-12-23 Atletico 2-0 Lazio (Liga Champions).
5 Pertandingan Terakhir Inter Milan (S-S-M-M-S)27-11-23 Juventus 1-1 Inter (Serie A)30-11-23 Benfica 3-3 Inter (Liga Champions)04-12-23 Napoli 0-3 Inter (Serie A)10-12-23 Inter 4-0 Udinese (Serie A)13-12-23 Inter 0-0 Sociedad (Liga Champions).
3 dari 4 halaman
Liga Champions 2023/2024: Marcus Thuram vs Igor Zubeldia dalam laga Inter Milan vs Real Sociedad di matchday 6 Grup D (c) AP Photo/Antonio Calanni
4 dari 4 halaman