5 Fakta Menarik Cristian Romero: Mengajak Elkan Baggot Bertukar Jersey! | OneFootball

5 Fakta Menarik Cristian Romero: Mengajak Elkan Baggot Bertukar Jersey! | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: sportstars.id

sportstars.id

·21 June 2023

5 Fakta Menarik Cristian Romero: Mengajak Elkan Baggot Bertukar Jersey!

Article image:5 Fakta Menarik Cristian Romero: Mengajak Elkan Baggot Bertukar Jersey!

JAKARTA - Fakta menarik Cristian Romero menjadi informasi yang sangat menarik bagi para penggemar sepak bola di dunia terlebih dengan segala pencapainnya.

Bagaimana tidak, dirinya menjadi sorotan kala Timnas Argentina bertandang ke Indonesia dalam laga FIFA Matchday karena tampil begitu ciamik di lini belakang dan juga berhasil mencetak gol pada menit ke-55.


OneFootball Videos


Ada hal yang menarik, yaitu seusai laga tersebut Cristian Romero justru melepas jerseynya sembari mendekati Elkan Baggot untuk memberikan jerseynya.

Setelah itu, Cristian Romero dan Elkan Baggott terlihat berpelukan dan lanjut berbincang di lapangan SUGBK. Cristian Romero tampak meminta seragam timnas Indonesia yang dipakai oleh Elkan Baggott.

Hal tersebut tentu membuat Elkan Baggot terkejut lantaran tidak menyangka jerseynya diinginkan juga oleh Cristian Romero. Pada sesi wawancara, Elkan Baggot memuji Romero dan berharap dia bisa seperti bek hebat milik Tottenham Hotspurs itu.

“Ya, dia (Romero) sudah terbukti sebagai bek tengah Premier League yang sangat bagus,” ungkap Elkan Baggot. “Mudah-mudahan saya bisa menjadi seperti dia,” pungkasnya.

Berikut informasi mengenai fakta menarik Cristian Romero yang telah Sportstars.id rangkukm dari bebragai sumber;

Fakta Menarik Cristian Romero

  1. Bergabung dengan Juventus, Namun Tidak Bermain Sekalipun
Article image:5 Fakta Menarik Cristian Romero: Mengajak Elkan Baggot Bertukar Jersey!

Cristian Romero pernah digaet oleh Juventus pada 12 Juli 2019, namun ia langsung dipinjamkan kepada Genoa selama semusim. Sepulangnya dari pinjaman tersebut, ia kembali dipinjamkan kepada Atalanta.

Namun usai pulang dari Atalanta ia lantas dipermanenkan oleh Atalanta BC dengan nilai Rp295,49 miliar.

  1. Best Defender Serie A
Article image:5 Fakta Menarik Cristian Romero: Mengajak Elkan Baggot Bertukar Jersey!

Cristian Romero juga pernah mendapatkan penghargaan Best Defender Serie A kala memperkuat Atalanta BC. Tak heran jika dirinya memiliki nilai pasar yang amat tinggi saat ini.

View publisher imprint