Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga | OneFootball

Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: sportstars.id

sportstars.id

·2. Februar 2023

Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga

Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga
Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga
Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga

Robert Lewandowski lakukan selebrasi gol (photographer : REUTERS)

Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga

Robert Lewandowski mencetak gol (photographer : REUTERS)


OneFootball Videos


Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga

Robert Lewandowski (photographer : REUTERS)

Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga
Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga
Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga
Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga
Artikelbild:Gol Robert Lewandowski, Kokohkan Barcelona di Puncak Klasemen Laliga

SEVILLA - Robert Lewandowski merayakan golnya dalam laga lanjutan Liga Spanyol Laliga antara Real Betis vs Barcelona di Stadion Estadio Benito Villamarin, Sevilla, Spanyol, Rabu (1/2/2023) waktu setempat.

Tiga gol dalam laga ini tercipta di babak kedua. Barcelona menang atas Rela Betis lewat aksi gol Raphinha dan Robert Lewandowski, sedangkan Betis sempat memperkecil skor berkat gol bunuh diri Jules Kounde. Satu gol Barcelona dicetak oleh striker asal Polandia Robert Lewandowski an sekaligus membawa Barcelona masih nyaman di puncak klasemen sementara Liga Spanyol 2022/2023 dengan koleksi 50 poin.

Impressum des Publishers ansehen