BRI Liga 1: Keterbatasan Venue, VAR Mobile Jadi Solusi agar Madura United Tetap Bisa Berkandang di SGB | OneFootball

BRI Liga 1: Keterbatasan Venue, VAR Mobile Jadi Solusi agar Madura United Tetap Bisa Berkandang di SGB | OneFootball

Icon: Bola.com

Bola.com

·4. Mai 2024

BRI Liga 1: Keterbatasan Venue, VAR Mobile Jadi Solusi agar Madura United Tetap Bisa Berkandang di SGB

Artikelbild:BRI Liga 1: Keterbatasan Venue, VAR Mobile Jadi Solusi agar Madura United Tetap Bisa Berkandang di SGB

Bola.com, Jakarta - Madura United dipastikan bisa menggelar pertandingan fase Championship Series BRI Luga 1 2023/2024 di depan pendukungnya sendiri.

Sebelumnya, ada kekhawatiran mereka bakal jadi tim musafir selama empat besar. Maklum, Stadion Gelora Bangkalan (SGB) yang merupakan kandang mereka bukanlah stadion yang terbilang mewah.


OneFootball Videos


Advertisement

Padahal, setiap venue harus terpasang Virtual Assistant Refferee (VAR). Untungnya, perwakilan PT Liga Indonesia Baru (LIB) punya solusi jitu.

Operator kompetisi kasta tertinggi sepak bola Tanah Air telah menyiapkan VAR Mobile untuk stadion yang tak terlalu ramah.

Impressum des Publishers ansehen